Rab, 2 Juli 2025
spot_img

Kadis Kesehatan Kotabaru Serahkan Mobil Ambulance untuk Masyarakat Desa

Infosatu.cloud – Pemkab Kotabaru melalui Dinas Kesehatan serahkan Mobil Ambulance ke Puskemas dan Masyarakat Desa, Senin (16/12/24) di Halaman Kantor Bupati Kotabaru Sebelimbingan, Kalimantan Selatan.

Bupati Kotabaru diwakili Kadis Kesehatan Kotabaru Erwin Simanjuntak mengatakan, bantuan mobil Ambulance itu bertujuan untuk meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat di daerah Kabupaten Kotabaru.

“Mobil Ambulance di serahkan 32 unit untuk desa, 9 untuk puskesmas dan 1 untuk Instalansi Farmasi Kabupaten Kotabaru. Mobil ambulance ini dilengkapi dengan peralatan medis dan berfungsi sebagai sarana transportasi dan memberikan pertolongan pertama pada pasien selama dalam perjalanan menuju rumah sakit.

Kata Erwin,”Bantuan mobil Ambulance untuk meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat di Kotabaru. Berharap, mobil bantuan tersebut bisa dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya,”tutupnya.(san)

Postingan Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Tetap Terhubung

0PelangganBerlangganan
- Iklan -spot_img

Berita Terbaru