Sab, 26 April 2025
spot_img

Longsor Tebing Pantai, BPBD Tanbu Tinjau Lokasi

Infosatu.cloud, Tanbu – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) meninjau lokasi longsor tebing Pantai di Desa Sungai Dua Laut. Longsor terjadi pada Selasa (27/2/2024).

Kalak BPBD Tanbu, Sulhadi melalui Kabid Rehabilitasi dan Rekonstruksi, Faisal mengatakan curah hujan tinggi serta terjangan gelombang pasang menyebabkan abrasi.

“Abrasi mengakibatkan tebing pantai di Desa Sungai Dua laut RT 4, Kecamatan Sungai Loban mengalami longsor. Dengan titik kordinat : 3.70640254S – 115.739630E,” ucapnya

Dari hasil peninjauan dan verifikasi data lapangan, sebut Faisal, hasilnya adanya beberapa tebing pantai yang mengalami longsor.

“Longsor di tebing pantai sepanjang ± 40 meter, lebar ± 5-10 meter dan ketinggian ± 10 meter,” tutupnya.(red)

Postingan Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Tetap Terhubung

0PelangganBerlangganan
- Iklan -spot_img

Berita Terbaru