Sen, 10 Februari 2025
spot_img

Awaluddin Anggota DPRD Kotabaru Sampaikan Ucapan HUT ke-78 Bhayangkara

Infosatu.cloud – Anggota DPRD Kabupaten Kotabaru Awaluddin mengucapkan selamat Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-78 kepada institusi Polri.

“Saya mengucapkan selamat hari jadi Bhayangkara ke-78 tahun 2024 dengan tema mendalam yaitu ‘Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas.

“Berharap ke depannya Polri semakin meningkatkan profesionalitas dalam menegakkan hukum yang berkeadilan. Selain itu, ia juga berharap Polri tetap mampu menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di tengah dinamika sosial yang semakin kompleks akibat lonjakan jumlah penduduk.

Kata Awal, “ntuk hari jadi Polri, saya berharap sebagai abdi utama bagi nusa dan bangsa ini, agar dapat terus mengemban tugas-tugas kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat serta merawat kebinekaan,” tutupnya. (san)

Postingan Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Tetap Terhubung

0PelangganBerlangganan
- Iklan -spot_img

Berita Terbaru